ABSTRAK
Apa sesungguhnya prinsip hidup itu? Prinsip hidup layaknya kompas. Sebagai penunjuk arah yang akan menuntun mau kemana hidup kita akan dibawa. Kita sudah banyak menyaksikan bahwa bagaimana kekuatan prinsip hidup menghasilkan sebuah tindakan yang beragam.
Prinsip hidup yang dianut telah menciptakan berbagai tipe orang dengan pemikiran dan tujuan yang berbeda. Setiap orang bahkan kita sendiri dibentuk sesuai prinsip yang kita anut. Prinsip hidup sangat penting bagi kehidupan. Mengapa? Karena dengan memiliki prinsip hidup kita berarti mempunyai sebuah ketegasan yang akan kita ambil dalam hidup.
Kata Kunci: Prinsip, ketegasan, kehidupan
MENGAPA BUTUH PRINSIP DALAM HIDUP?
Prinsip hidup sangat penting bagi seseorang, karena dengan prinsip, seseorang dapat mengerjakan sesuatu dengan rencana yang matang. Prinsih hidup bisa kita dapatkan sejak usia dini. dengan belajar prinsip hidup, kita akan lebih mudah menjalani hidup.
Memiliki prinsip sangat dibutuhkan juga dalam dunia pekerjaan. karena dengan prinsip, pekerjaan kita akan terkontrol dengan baik dan benar. Perusahaan juga akan menilai kita dengan baik. dan akan membuat kita dipercaya oleh orang atau perusahaan.
7 PRINSIP PENTING DALAM HIDUP
1. Master Your Mind
- Segala sesuatu yang kita lakukan berasal dari respon pikiran kita terhadap lingkungan. Jika kita dapat membuang semua pikiran negatif dan menggantinya dengan pikiran positif, hidup kita juga akan lebih positif daripada sebelumnya.
2. Follow Your Purpose
“The purpose of life
is a life of purpose”
- Quotes tersebut sangat mengispirasi gue. Maknanya adalah tujuan hidup kita itu adalah menjalani hidup yang penuh dengan tujuan. Terus gimana cara nyari tau tujuan hidup kita? menurut gue cara yang paling efektif adalah dengan bertanya kepada diri sendiri. Kalo mau tau lebih banyak, gue pernah nulis artikel di Medium tentang tujuan hidup.
Kurang mind map, materi sudah lumayan
BalasHapus@J01-Triyatno
@J02-Rizky
BalasHapusMaindmap tidak ada, pengertian lumayan untuk dipahami.