Mengenal diri sendiri adalah hal
yang sepele namun sebetulnya penting bagi kehidupan kita. Dengan kita bisa
mengenal diri kita sendiri, kita menjadi tahu kelebihan dan kekurangan yang
ada.
Sehingga kita bisa memperbaiki kekurangan yang ada dan meningkatkan kelebihan yang ada. Manfaat lain dari pentingnya mengenal diri adalah Untuk mengetahui potensi-potensi diri yang ada pada diri kita dan mengoptimalkannya untuk kesuksesan kita dalam karir dan kehidupan; menyadarkan diri sendiri bahwa kita masih memiliki banyak kekurangan sehingga pantang untuk bersikap sombong dan merendahkan orang lain; dapat mengetahui jenis pekerjaan apa yang paling cocok dengan kepribadian karakter kita, sehingga kita melakukan pekerjaan tersebut dengan bahagia. Bahagia karena pekerjaan tersebut cocok untuk kita. Dan bahagia karena mendapatkan imbalan sepadan terhadap apa yang kita kerjakan dengan sepenuh hati; dapat menempatkan diri dalam menjalin relasi dengan orang lain sehingga dapat membantu kesuksesan kita; mengenal diri sendiri dapat membantu kita untuk berkompromi dengan diri sendiri dan orang lain dalam berbagai situasi; dan mengenal kepribadian diri dapat membantu kita menerima dengan ihlas segala kelebihan dan kekurangan diri sendiri, sekaligus menerima dan bertoleransi terhadap kelebihan dan kelemahan orang lain. Oleh karena itulah penting bagi kita mengenal diri kita sendiri. Berikut ini adalah tugas dari bapak Ir. Atep Alfia Hidayat, MT tentang mengenal diri.
Sehingga kita bisa memperbaiki kekurangan yang ada dan meningkatkan kelebihan yang ada. Manfaat lain dari pentingnya mengenal diri adalah Untuk mengetahui potensi-potensi diri yang ada pada diri kita dan mengoptimalkannya untuk kesuksesan kita dalam karir dan kehidupan; menyadarkan diri sendiri bahwa kita masih memiliki banyak kekurangan sehingga pantang untuk bersikap sombong dan merendahkan orang lain; dapat mengetahui jenis pekerjaan apa yang paling cocok dengan kepribadian karakter kita, sehingga kita melakukan pekerjaan tersebut dengan bahagia. Bahagia karena pekerjaan tersebut cocok untuk kita. Dan bahagia karena mendapatkan imbalan sepadan terhadap apa yang kita kerjakan dengan sepenuh hati; dapat menempatkan diri dalam menjalin relasi dengan orang lain sehingga dapat membantu kesuksesan kita; mengenal diri sendiri dapat membantu kita untuk berkompromi dengan diri sendiri dan orang lain dalam berbagai situasi; dan mengenal kepribadian diri dapat membantu kita menerima dengan ihlas segala kelebihan dan kekurangan diri sendiri, sekaligus menerima dan bertoleransi terhadap kelebihan dan kelemahan orang lain. Oleh karena itulah penting bagi kita mengenal diri kita sendiri. Berikut ini adalah tugas dari bapak Ir. Atep Alfia Hidayat, MT tentang mengenal diri.
Nama saya Junitadahra. Saya lahir
di Tangerang 23 Juni 1997. Saya adalah pribadi yang ambisius namun dalam batas
yang wajar, saya pribadi yang tidak bisa diam, teman-teman saya berpendapat
bahwa saya orang yang ceria, tetapi terkadang saya juga mudah menangis, marah,
kurang bisa mengontrol emosi dengan baik, saya salah satu orang yang jika ada
masalah pasti menjadi sangat kepikiran, namun ketika saya merasa tidak bisa
lagi menahan kesedihan atau masalah yang saya hadapi biasanya saya bercerita
kepada orang yang saya percaya atau orang yang saya anggap bisa membantu saya
untuk memberi solusi kepada saya, saya pribadi yang bisa dibilang pendengar
yang baik dan dipercaya oleh teman-teman saya menjadi tempat curhat mereka.
Tanggapan orang yang baru mengenal saya, saya merupakan orang yang jutek, dan
pendiam. Namun ketika mereka telah mengenal saya, mereka bilang saya bukan
pribadi yang seperti itu, saya memang lebih banyak diam ketika sedang bersama
orang yang baru saya kenal. Saya juga pribadi yang terlalu terburu-buru dalam
mengerjakan sesuatu, kadang saya bersikap ceroboh, dan pelupa. Saya sangat
moody, perasaan saya mudah sekali berubah. Saya selalu berusaha menjadi yang
terbaik dan penuh semangat. Terkadang saya masih sering menunda pekerjaan. Dan
saya pribadi yang agak boros.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar